ANALISIS PENERAPAN STRATEGI PICTURE AND PICTURE BERBANTUAN MEDIA BIG BOOK PADA PEMBELAJARAN TEMATIK TEMA 3 SUBTEMA 2 KELAS V

Show simple item record

dc.contributor.advisor Rahmatullah, M
dc.contributor.advisor Habaridota, Maha Lastasa Buju Basafpipana
dc.contributor.author Mahdiyyah, Walida
dc.date.accessioned 2023-10-30T04:00:49Z
dc.date.available 2023-10-30T04:00:49Z
dc.date.issued 2023-08
dc.identifier.uri https://digilib.iainptk.ac.id/xmlui/handle/123456789/4192
dc.description.abstract Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis penerapan strategi picture and picture berbantuan media big book pada pembelajaran tematik tema 3 subtema 2 kelas V di SD Negeri 36 Pontianak Selatan. Analisis dilakukan pada 1) pelaksanaan strategi picture and picture berbantuan media big book; 2) hambatan-hambatan penerapan strategi picture and picture berbantuan media big book; 3) keberhasilan penerapan strategi picture and picture berbantuan media big book. Penelitian menggunakan metode penelitian kualitatif deskriptif. Tempat penelitian dilakukan di SD Negeri 36 Pontianak Selatan. Sumber data yang digunakan adalah data primer dan data sekunder. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah wawancara, angket, dan dokumentasi. Alat pengumpulan data yang digunakan adalah lembar wawancara, lembar angket, dan dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan adalah 1) Reduksi data; 2) Penyajian data; 3) Penyimpulan dan verifikasi. Pengecekan keabsahan data menggunakan member check dan triangulasi. Hasil penelitian menunjukkan 1) Pelaksanaan Strategi Picture and Picture berbantuan media Big Book di SD Negeri 36 Pontianak Selatan sudah sesuai dan masuk kategori baik; 2) Tidak ada hambatan berarti selama penerapan Strategi Picture and Picture berbantuan media Big Book di SD Negeri 36 Pontianak Selatan; 3) Penerapan strategi pembelajaran Picture and Picture berbantuan media Big Book di SD Negeri 36 Pontianak Selatan berhasil meningkatkan fokus, semangat, dan nilai peserta didik kelas V khususnya pada pembelajaran tematik tema 3 subtema 2, pembelajaran 4. en_US
dc.language.iso id en_US
dc.publisher IAIN Pontianak en_US
dc.subject Strategi Picture and Picture en_US
dc.subject Big Book en_US
dc.subject Pembelajaran Tematik en_US
dc.title ANALISIS PENERAPAN STRATEGI PICTURE AND PICTURE BERBANTUAN MEDIA BIG BOOK PADA PEMBELAJARAN TEMATIK TEMA 3 SUBTEMA 2 KELAS V en_US
dc.type Skripsi en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search


Advanced Search

Browse

My Account