PENGARUH PENGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN PENDIDIKAN MATEMATIKA REALISTIK INDONESIA (PMRI) BERBANTUAN MEDIA MANIPULATIF TERHADAP HASIL BELAJAR PESERTA DIDIK KELAS IV

Show simple item record

dc.contributor.advisor A, Rustam
dc.contributor.advisor Setyaningrum, Vidya
dc.contributor.author Yanti, Thira Febri
dc.date.accessioned 2023-09-25T01:15:50Z
dc.date.available 2023-09-25T01:15:50Z
dc.date.issued 2023-04
dc.identifier.uri https://digilib.iainptk.ac.id/xmlui/handle/123456789/3757
dc.description.abstract Tujuan dari penelitian ini untuk mengidentifikasi: Pengaruh pengunaan model pembelajaran matematika realistik Indonesia (PMRI) berbantuan media manipulatif terhadap hasil belajar peserta didik kelas IV. Penelitian ini termasuk penelitian kuantitatif Quasi Experiment dengan desain penelitian Posttest-Only Control Group Design. Sample penelitian yaitu berjumlah 41 peserta didik, terdiri dari 20 peserta didik dari kelas IV A sebagai kelompok eksperimen dan 21 peserta didik dari kelas IV B sebagai kelompok kontrol. Pemilihan sampel mengunakan teknik Sampling Jenuh. Tehnik yang digunakan untuk mengumpulkan data dengan teknik pengukuran, observasi, dan dokumentasi. Sedangkan alat yang digunakan untuk mengumpulkan data adalah soal essay dan pilihan ganda, lembar observasi dan smartphone. Data dianalisis mengunakan uji intrumen, uji asumsi klasik, uji hipotesis dan uji pengaruh. Berdasarkan hasil analisis yang dilakukan, maka peneliti menyimpulkan bahwa: 1) Tidak terdapat perbedaan yang signifikan antara data kelas kontrol dan kelas eksperimen sebelum pengunaan model pembelajaran PMRI berbantuan media manipulatif pada materi penjumlahan dan pengurangan. 2) Terdapat pengaruh pengunaan model pembelajaran PMRI berbantuan media manipulatif terhadap hasil belajar matematika peserta didik materi penjumlahan dan pengurangan pecahan berdasarkan uji independent sample t-test dengan nilai signifikansi sebesar 0,000. 3) Pengunaan model pembelajaran pendidikan matematika realistik Indonesia (PMRI) berbantuan media manipulatif memberikan pengaruh dengan kriteria tinggi terhadap hasil belajar matematika peserta didik materi penjumlahan dan pengurangan pecahan. en_US
dc.language.iso id en_US
dc.publisher IAIN Pontianak en_US
dc.subject Hasil Belajar en_US
dc.subject Manipulatif en_US
dc.subject PMRI en_US
dc.title PENGARUH PENGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN PENDIDIKAN MATEMATIKA REALISTIK INDONESIA (PMRI) BERBANTUAN MEDIA MANIPULATIF TERHADAP HASIL BELAJAR PESERTA DIDIK KELAS IV en_US
dc.type Skripsi en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search


Advanced Search

Browse

My Account