PERAN GURU DALAM MENGATASI KESULITAN BELAJAR PESERTA DIDIK PADA PEMBELAJARAN TEMATIK DI KELAS V SEKOLAH DASAR NEGERI 54 PONTIANAK BARAT TAHUN PELAJARAN 2022/2023

Show simple item record

dc.contributor.advisor Yapandi, Yapandi
dc.contributor.advisor H, Maha Lastasa Buju Basafpipana
dc.contributor.author Jumiarti, Eni
dc.date.accessioned 2023-09-20T02:54:06Z
dc.date.available 2023-09-20T02:54:06Z
dc.date.issued 2023-04
dc.identifier.uri https://digilib.iainptk.ac.id/xmlui/handle/123456789/3731
dc.description.abstract Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan: 1) Peranan guru dalam proses pembelajaran untuk mengatasi kesulitan belajar peserta didik dalam pembelajaran tematik. 2) Langkah-langkah yang dilakukan guru untuk mengatasi kesulitan belajar peserta didik dalam pembelajaran tematik. 3) Faktor-faktor yang menjadi pendu kung dan penghambat guru dalam mengatasi kesulitan belajar peserta didik dalam pembelajaran tematik. Metode yang digunakan dalam penelitian ini ialah metode deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Sumber data pada pada penelitian ini terdiri dari sumber primer yaitu guru kelas V A dan V B dan sumber sekunder yaitu observasi dan dokumentasi di sekolah. Teknik pengumpulan data yang digunakan pada penelitian ini ialah teknik observasi, wawancara, dan dokumentasi. Dengan teknik analisis data menggunakan reduksi data, penyajian data, penarikan kesimpulan, yang dipaparkan secara sistematis, aktual, dan faktual. Hasil dari penelitian ini adalah: 1) Peranan guru dalam proses pembelajaran untuk mengatasi kesulitan belajar pada pembelajaran tematik yaitu, menggunakan bahan ajar lebih dari satu, menggunakan media yang menarik, menciptakan suasan kelas yang nyaman, menggunakan metode yang bervariasi, memberikan jam dan tugas tambahan, memotivasi peserta didik, dan mengevaluasi peserta didik dengan melakukan tes. 2) Langkah-langkah guru dalam mengatasi kesulitan belajar peserta didik pada pembelajaran tematik yaitu, mengobservasi langsung kepada peserta didik, mendiagnosa penyebab kesulitan belajar, melakukan perbaikan memberikan pengulangan materi, menggunakan media, metode dan jam tambahan, dan melakukan tes. 3) Faktor yang menjadi pendukung guru dalam mengatasi kesulitan belajar yaitu, fasilitas dan sarana prasarana sekolah yang memadai, lingkungan sekolah yang kondusif, dan pola asuh orang tua yang baik. Sedangkan faktor penghambat guru dalam mengatasi kesulitan belajar yaitu, alokasi waktu yang masih kurang, minat belajar peserta didik yang masih kurang dan anak belum menyadari pentingnya belajar. en_US
dc.language.iso id en_US
dc.publisher IAIN Pontianak en_US
dc.subject Peran Guru en_US
dc.subject Kesulitan Belajar en_US
dc.subject Pembelajaran Tematik en_US
dc.title PERAN GURU DALAM MENGATASI KESULITAN BELAJAR PESERTA DIDIK PADA PEMBELAJARAN TEMATIK DI KELAS V SEKOLAH DASAR NEGERI 54 PONTIANAK BARAT TAHUN PELAJARAN 2022/2023 en_US
dc.type Skripsi en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search


Advanced Search

Browse

My Account