Hubungan Antara Lingkungan Bahasa Dengan Kemampuan Berbicara Bahasa Arab Siswa Di Pondok Khulafaur Rasyidin Pontianak Tahun Pelajaran 2021/2022.

Show simple item record

dc.contributor.author Nurdesti Sakbani Romana Putri, Dayang
dc.date.accessioned 2022-12-02T12:53:21Z
dc.date.available 2022-12-02T12:53:21Z
dc.date.issued 2022
dc.identifier.uri https://digilib.iainptk.ac.id/xmlui/handle/123456789/1878
dc.description.abstract Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan antara lingkungan bahasa dengan kemampuan berbicara bahasa arab siswa di pondok pesantren Khulafaur Rasyidin Pontianak Tahun Ajaran 2021-2022. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan menggunakan metode kuantitatif Korelasional dan jenis penelitian lapangan. Instrumen pengumpulan data menggunakan Observasi, Tes, Angket dan Dokumentasi. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas X MA Khulafaur Rasyidin Pontianak Tahun Ajaran 2021/2022. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah 51,44% dari total siswa kelas X MA Khulafaur Rasyidin Tahun Ajaran 2021/2022 yang berjumlah 32 siswa. Uji Validitas yang digunakan adalah Uji Product Moment dan Reliabilitas dengan menggunakan Alpha Cronbach. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis data kuantitatif. Hasil penelitian ini adalah analisis Koefisien Korelasi sebesar 0,835 yang artinya hubungan lingkungan bahasa dengan kemampuan berbicara bahasa Arab MA Khulafaur Rasyidin memiliki hubungan yang sangat kuat. Pengaruh lingkungan Bahasa terhadap kemampuan berbicara bahasa arab siswa sebesar 69,7% menunjukkan terdapat kontribusi variabel. Hasil analisis pengaruh simultan ( uji F ) yang dilakukan pada penelitian ini sebesar 69,106 dengan taraf signifikansi sebesar 0,000 sedangkan Ftabel sebesar 3,32 dengan taraf signifikansi 0,05 ( 5% ) artinya Ho ditolak dan Ha diterima, dapat disimpulkan bahwasannya Lingkungan Bahasa berpengaruh terhadap kemampuan berbicara siswa Madrasah Aliyah Khulafaur Rasyidin. en_US
dc.language.iso id en_US
dc.publisher IAIN PONTIANAK en_US
dc.subject Lingkungan Bahasa en_US
dc.subject kemampuan berbicara en_US
dc.title Hubungan Antara Lingkungan Bahasa Dengan Kemampuan Berbicara Bahasa Arab Siswa Di Pondok Khulafaur Rasyidin Pontianak Tahun Pelajaran 2021/2022. en_US
dc.type Skripsi en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search


Advanced Search

Browse

My Account