PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN DIRECT READING THINKING ACTIVITY BERBANTUAN MEDIA GAMBAR BERSERI UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN PESERTA DIDIK DALAM MEMBACA CERITA KELAS III DI SDN 62 SUNGAI RAYA TAHUN AJARAN 2022/2023

Show simple item record

dc.contributor.advisor Kartini, Kartini
dc.contributor.advisor Sulaiman, Sulaiman
dc.contributor.author Indriyani, Ririn
dc.date.accessioned 2023-09-21T05:13:26Z
dc.date.available 2023-09-21T05:13:26Z
dc.date.issued 2023-05
dc.identifier.uri https://digilib.iainptk.ac.id/xmlui/handle/123456789/3746
dc.description.abstract Penelitian tindakan kelas ini dilatar belakangi oleh rendahnya kemampuan membaca dimana masih terdapat peserta didik yang memiliki kesulitan dalam membaca, seperti penggunaan dalam tanda baca, terbata-bata dalam membaca, pelafalan yang kurang tepat. Adapun tujuan penelitian yakni 1) Mendeskripsikan keterampilan peserta didik dalam membaca cerita sebelum diterapkan strategi pembelajaran Direct Reading Thingking Activity berbantuan media gambar berseri pada mata pelajaran Bahasa Indonesia, 2) Mendeskripsikan langkah – langkah penerapan strategi pembelajaran Direct Reading Thingking Activity 3) Mendeskripsikan keterampilan peserta didik dalam membaca cerita sesudah diterapkan strategi pembelajaran Direct Reading Thingking Activity 4) Mendeskripsikan Peningkatan Kemampuan peserta didik dalam membaca cerita sebelum dan sesudah diterapkan strategi pembelajaran Direct Reading Thinking Activity Jenis Penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas dengan subjek penelitian yaitu peserta didik kelas III SDN 62 Sungai Raya berjumlah 33 peserta didik. Tahapan pada penelitian ini terdiri dari tahap perancanaan, tahap pelaksanaan, tahap observasi dan refleksi. Tekni pengumpulan data pada penelitian ini adalah teknik tes, teknik observasi dan dokumen. Alat pengumpulan data yang digunakan adalah lembar tes, lembar observasi dan dokumen. Analisis data menggunakan analisis deskriptif yang diolah dengan perhitungan rata-rata dan persentase. Hasil penelitian menunjukkan 1) Keterampilan membaca siswa pada pra siklus memiliki persentase 43, 43 % dengan kategori cukup 2) Langkahlangkah yang diterapakan pada siklus 1 dan 2 meliputi kegiatan awal, inti dan akhir dengan durasi waktu 2x35 menit, 3) Setelah diterapkan strategi pembelajaran Direct Reading Thinking Activity, pada siklus 1 diperoleh ratarata 60,10 % dengan kategori cukup baik, sedangkan pada siklus 2 diperoleh rata-rata 81,06 % pada kategori sangat baik 4) Terdapat peningkatan keterampilan membaca cerita setelah melalui siklus 2 dengan persentase akhir 81,06 % pada kategori sangat baik. en_US
dc.language.iso id en_US
dc.publisher IAIN Pontianak en_US
dc.subject Keterampilan membaca cerita en_US
dc.subject Direct Reading Thinking Activity en_US
dc.subject Gambar berseri en_US
dc.title PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN DIRECT READING THINKING ACTIVITY BERBANTUAN MEDIA GAMBAR BERSERI UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN PESERTA DIDIK DALAM MEMBACA CERITA KELAS III DI SDN 62 SUNGAI RAYA TAHUN AJARAN 2022/2023 en_US
dc.type Skripsi en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search


Advanced Search

Browse

My Account