PREFERENSI MASYARAKAT MUSLIM KOTA PONTIANAK DALAM MENGGUNAKAN MOBILE BANKING

Show simple item record

dc.contributor.advisor Yulia, Yulia
dc.contributor.advisor Jayanti, Fitri
dc.contributor.author Hazulia, Ersa
dc.date.accessioned 2023-10-25T01:25:45Z
dc.date.available 2023-10-25T01:25:45Z
dc.date.issued 2023-07
dc.identifier.uri https://digilib.iainptk.ac.id/xmlui/handle/123456789/4117
dc.description.abstract Mobile banking merupakan salah satu hasil dari kemajuan sistem informasi dibidang perbankan. Meningkatnya penggunaan mobile banking membuktikan bahwa pelayanan digital dapat menjadi pemenuh kebutuhan masyarakat ditengah permasalahan sosial yang sedang terjadi. Tapi tak dapat dipungkiri akan ada kendala-kendala yang terdapat pada mobile banking yang berdampak pada minat penggunaannya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui preferensi masyarakat muslim Kota Pontianak dalam menggunakan mobile banking dan hambatan dalam menggunakan mobile banking. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif, tempat penelitian di Kota Pontianak, waktu penelitian pada bulan April tahun 2023, adapun yang menjadi sumber data primer yaitu masyarakat Kota Pontianak dan data sekunder yaitu berupa dokumen-dokumen. Serta pengumpulan data menggunakan wawancara, observasi, dan dokumentasi, teknik analisis data menggunakan pengumpulan data, reduksi data, penyajian data, dan menarik kesimpulan. Serta teknik pengabsahan data dilakukan dengan member check. Hasil penelitian menyimpulkan bahwa preferensi masyarakat muslim Kota Pontianak dalam menggunakan mobile banking dinilai sangat baik. Faktor utama yang menjadi hambatan ialah faktor risiko, terutama risiko keamanan. Faktor luar yaitu persaingan antara pembayaran nontunai berpengaruh cukup signifikan terhadap minat menggunakan mobile banking. en_US
dc.language.iso id en_US
dc.publisher IAIN Pontianak en_US
dc.subject Preferensi en_US
dc.subject mobile banking en_US
dc.title PREFERENSI MASYARAKAT MUSLIM KOTA PONTIANAK DALAM MENGGUNAKAN MOBILE BANKING en_US
dc.type Skripsi en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search


Advanced Search

Browse

My Account