STRATEGI KOMUNIKASI GURU DALAM MENYAMPAIKAN MATERI PEMBELAJARAN PAI & BUDI PEKERTI (STUDI PADA SISWA KELAS V SD NEGERI 3 SEGEDONG)

Show simple item record

dc.contributor.advisor Habibi, Muhammad
dc.contributor.advisor Barriyati, Barriyati
dc.contributor.author Munirah, Munirah
dc.date.accessioned 2023-10-12T02:33:27Z
dc.date.available 2023-10-12T02:33:27Z
dc.date.issued 2023
dc.identifier.uri https://digilib.iainptk.ac.id/xmlui/handle/123456789/3962
dc.description.abstract Tujuan peneliti ini adalah 1) untuk mengetahui perencanaan strategi komunikasi guru dalam menyampaikan materi pembelajaran PAI (studi pada siswa kelas v SD Negeri 3 Segedong) 2) juga untuk mengetahui pelaksanaan strategi komunikasi guru dalam menyampaikan materi pembelajaran PAI (studi pada siswa kelas v SD Negeri 3 Segedong) 3) dan untuk mengetahui evaluasi strategi komunikasi guru dalam menyampaikan materi pembelajaran PAI (studi pada siswa kelas v SD Negeri 3 Segedong). Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif metode deskriptif. Data primer dalam penelitian ini adalah guru sebagai pengajar dalam pembelajaran (formal). Teknik yang digunakan untuk mengumpulkan data adalah observasi, wawancara, dan dokumentasi. Analisis dari penelitian ini menggunakan analisis data interaktif yaitu reduksi data, penyajian data (display data), dan penarikan kesimpulan/verifikasi. Teknik pemeriksaan keabsahan data yaitu menggunakan perpanjangan observasi, trigulasi dan member check. Hasil penelitian yang dilakukan yakni mengambarkan bahwa strategi komunikasi guru dalam menyampaikan materi pembelajaran dilakukan tahapan perencanaan, pelaksanaan dan evaluasi. Adapun tahapan yang dilakukan yaitu: pertama, perencanaan yakni menyiapkan melakukan rapat koordinasi, menyiapkan RPP, menyiapkan jadwal/waktu pelaksanaan, menyiapkan materi, menyiapkan bahasa yang akan digunakan yaitu bahasa Indonesia, persiapan perencanaan satu bulan sebelum pelaksanaan menyampaikan materi pembelajaran. Kedua, pelaksanaan dalam menyampaikan materi pembelajaran menggunakan konsep komunikasi pembelajaran, menggunakan strategi komunikasi (interpersonal), dalam menyampaikan materi pembelajaran jadwal atau waktu pukul 07:00-08:45, komunikasi kelompok (antarpribadi) baik itu dalam bentuk verbal atau nonverbal, proses komunikasi secara primer dan proses komunikasi secara sekunder, serta metode komunikasi. Ketiga evaluasi dalam menyampaikan materi pembelajaran menggunakan tes, pengukuran dan penilaian. en_US
dc.language.iso id en_US
dc.publisher IAIN Pontianak en_US
dc.subject Strategi en_US
dc.subject Strategi Komunikasi en_US
dc.subject Dalam Pembelajaran en_US
dc.title STRATEGI KOMUNIKASI GURU DALAM MENYAMPAIKAN MATERI PEMBELAJARAN PAI & BUDI PEKERTI (STUDI PADA SISWA KELAS V SD NEGERI 3 SEGEDONG) en_US
dc.type Skripsi en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search


Advanced Search

Browse

My Account