KOMUNIKASI INTERPERSONAL GURU DALAM MEMBENTUK KARAKTER ANAK DI MADRASAH DINIYAH RAUDHATUL QUR’AN AL- IRSYADI DI MEMPAWAH

Show simple item record

dc.contributor.advisor Gafallo, M. Fadhil Yarda
dc.contributor.advisor Sari, Pilga Ayong
dc.contributor.author Homseh, Homseh
dc.date.accessioned 2023-10-11T03:41:44Z
dc.date.available 2023-10-11T03:41:44Z
dc.date.issued 2023
dc.identifier.uri https://digilib.iainptk.ac.id/xmlui/handle/123456789/3953
dc.description.abstract Tujuan penelitian untuk mengetahui komunikasi interpersonal guru dalam membentuk karakter anak di madrasah Diniyah Raudhatul Qur’an Al-Irsyadi Kabupaten Mempawah. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Sumber data dalam penelitian ini yaitu anak didik kelas Safir A dan I Madin dalam pembentukan karakter anak di Madrasah Diniyah Raudhatul Qur’an Al-Irsyadi. Peneliti menggunakan teknik observasi langsung, wawancara dan teknik dokumentasi. Dari data tersebut peneliti analisis dengan menggunakan teknik pengumpulan data, reduksi data, penarikan kesimpulan dan keabsahan data. Berdasarkan hasil penelitian terlaksana dengan baik melalui: pertama, berkomunikasi secara langsung yang dilakukan untuk melihat perkembangan anak karakter anak didik. Kedua, metode dialog dilakukan oleh guru setiap kegiatan belajar agar anak didik memiliki rasa ingin tahu. Ketiga, guru menjelaskan materi kepada para anak didik untuk di dengar,disimak agar anak didik bisa menangkap apa yang dijelaskan oleh guru. en_US
dc.language.iso id en_US
dc.publisher IAIN Pontianak en_US
dc.subject Komunikasi Interpersonal en_US
dc.subject Pembentukan Karakkter en_US
dc.title KOMUNIKASI INTERPERSONAL GURU DALAM MEMBENTUK KARAKTER ANAK DI MADRASAH DINIYAH RAUDHATUL QUR’AN AL- IRSYADI DI MEMPAWAH en_US
dc.type Skripsi en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search


Advanced Search

Browse

My Account