SISTEM TRANSAKSI KEUANGAN LOCAL MODERN TRADE CV. MITRA KENCANA PONTIANAK DALAM EFEKTIVITAS KEUANGAN PERUSAHAAN

Show simple item record

dc.contributor.advisor Rahmat, Rahmat
dc.contributor.advisor Subardi, Hani Meilita Purnama
dc.contributor.author Susantopo, Lavenia Eko
dc.date.accessioned 2023-10-02T02:16:07Z
dc.date.available 2023-10-02T02:16:07Z
dc.date.issued 2023
dc.identifier.uri https://digilib.iainptk.ac.id/xmlui/handle/123456789/3804
dc.description.abstract Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui prosedur sistem transaksi dan kendala yang terjadi pada penjualan local modern trade serta mencari solusi agar terciptanya efektivitas keuangan perusahaan. Untuk mencapai tujuan penelitian ini menggunakan metode deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Sumber data penelitian yang digunakan yaitu data primer yang diperoleh dengan wawancara langsung dan data sekunder diperoleh dari dokumen yang berkaitan dengan penjualan pada CV. Mitra Kencana Pontianak. Teknik pengumpulan data yang dilakukan yaitu, Observasi, wawancara, dan dokumentasi. Data yang didapat kemudian diolah dan dianalisis kemudian ditarik kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: 1. Belum terbentuknya komunikasi yang baik antar bagian yang mengabikatkan kesalah pahaman dan menghambat misi perusahaan untuk memberikan kepuasan kepada konsumen. 2. Sistem informasi akuntansi penjualan pada CV. Mitra Kencana Pontianak masih terdapat kelemahan, dimana masih terjadi perangkapan fungsi antara fungsi penagihan dan fungsi penerimaan kas yang masih dilakukan oleh bagian sales. en_US
dc.language.iso id en_US
dc.publisher IAIN Pontianak en_US
dc.subject Sistem Informasi Akuntansi en_US
dc.subject Penjualan en_US
dc.subject efektifitas en_US
dc.title SISTEM TRANSAKSI KEUANGAN LOCAL MODERN TRADE CV. MITRA KENCANA PONTIANAK DALAM EFEKTIVITAS KEUANGAN PERUSAHAAN en_US
dc.type Skripsi en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search


Advanced Search

Browse

My Account