PENERAPAN PENDEKATAN SAINTIFIK PADA PEMBELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DI SMA NEGERI 1 ANJONGAN KABUPATEN MEMPAWAH

Show simple item record

dc.contributor.advisor Muhammad, Marsih
dc.contributor.advisor Zurayah, Helva
dc.contributor.author Anggraini, Mella Hani
dc.date.accessioned 2023-07-21T02:59:02Z
dc.date.available 2023-07-21T02:59:02Z
dc.date.issued 2023-03
dc.identifier.uri https://digilib.iainptk.ac.id/xmlui/handle/123456789/3417
dc.description.abstract Penelitian ini dilatarbelakangi karena masih banyak penyampaian materi ajar di dalam kelas yang dilakukan oleh guru-guru dalam bentuk pembelajaran yang sederhana (klasik), serta dalam hal menjelaskan sangat jarang menggunakan strategi pembelajaran aktif seperti menggunakan metode ceramah, sehingga peserta didik jenuh mendengarkan penjelasan dari guru tersebut, bahkan ada beberapa peserta didik tidur dan tidak mendengarkan disaat pembelajaran berlangsung dan dalam tahap menanya itu peserta didik belum maksimal dilaksanakan. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan: (1) Bagaimanakah penerapan pendekatan saintifik pada pembelajaran PAI di SMA Negeri 1 Anjongan pada Aspek Mengamati (2) Bagaimanakah penerapan pendekatan saintifik pada pembelajaran PAI di SMA Negeri 1 Anjongan pada Aspek Menanya (3) Bagaimanakah penerapan pendekatan saintifik pada pembelajaran PAI di SMA Negeri 1 Anjongan pada Aspek Menalar (4) Bagaimanakah penerapan pendekatan saintifik pada pembelajaran PAI di SMA Negeri 1 Anjongan pada Aspek Mencoba (5) Bagaimanakah penerapan pendekatan saintifik pada pembelajaran PAI di SMA Negeri 1 Anjongan pada Aspek Mengkomunikasikan. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif. Informan penelitian ini adalah waka kurikulum, guru, dan siswa SMA Negeri 1 Anjongan Kabupaten Mempawah. Metode pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan wawancara mendalam, observasi, dan dokumentasi. Analisis data melalui proses pengumpulan data, reduksi data, penyajian data dan pengambilan kesimpulan. Hasil penelitian ini menyimpulkan: (1) Pada kegiatan mengamati guru mempersiapkan materi yang akan diajarkan (2) Dalam kegiatan menanya guru memberikan motivasi agar siswa mau bertanya tentang materi yang telah disampaikan (3) Pada saat kegiatan menalar guru mengajak peserta didik untuk berpikir secara luas lagi dan menggali informasi yang lainnya tentang materi yang disampaikan (4) Pada kegiatan mencoba, guru meminta siswa untuk mencoba mengekspresikan materi yang telah disampaikan (5) Pada kegiatan mengkomunikasikan guru mengajak siswa untuk menyimpulkan pembelajaran yang telah disampaikan guru. en_US
dc.language.iso id en_US
dc.publisher IAIN Pontianak en_US
dc.subject Pendekatan Saintifik en_US
dc.subject Pembelajaran Pendidikan Agama Islam en_US
dc.title PENERAPAN PENDEKATAN SAINTIFIK PADA PEMBELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DI SMA NEGERI 1 ANJONGAN KABUPATEN MEMPAWAH en_US
dc.type Skripsi en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search


Advanced Search

Browse

My Account