PENGELOLAAN DAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA DI PT ABADI MAS KECAMATAN SUBAH

Show simple item record

dc.contributor.advisor Atmaja, Dwi Surya
dc.contributor.advisor Sabirin, Sabirin
dc.contributor.author Ratnasari, Dewi
dc.date.accessioned 2023-06-13T02:18:25Z
dc.date.available 2023-06-13T02:18:25Z
dc.date.issued 2023
dc.identifier.uri https://digilib.iainptk.ac.id/xmlui/handle/123456789/3156
dc.description.abstract Latar Belakang Penelitian ini yaitu berdasarkan permasalahan yang ada rendahnya produktivitas pada SDM yang ada di PT Abadi Mas maka untuk meningkatkan produktivitas SDM pada perusahaan salah satu cara meningkatkan produktivitas dan kualitas SDM pada perusahaan dengan pengelolaan dan pengembangan SDM secara maksimal Penelitian ini mengkaji tentang pengelolaan dan pengembangan sumber daya manusia di PT Abadi Mas, tujuan dari penelitian ini adalah : 1) untuk mengetahui pengelolaan sumber daya manusia di PT Abadi Mas, 2) untuk mengetahui pengembangan sumber daya manusia di PT Abadi Mas. Penelitian ini adalah penelitian lapangan (field research) menggunakan metode kualitatif, Teknik sampling yang digunakan yaitu purposive sampling. sumber data penelitian ini terdiri dari dua sumber yaitu primer dan sekunder, 1) Sumber data primer yaitu informan terdiri dari pihak manajemen dan karyawan perusahaan 2) Sumber data sekunder didapat dari orang orang di sekitar perusahaan. Teknik dan alat pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini observasi langsung, wawancara dan dokumentasi, pedoman wawancara dan alat perekam. Teknik analisis data yaitu reduksi data, display data, dan verifikasi kemudian Teknik pemeriksaan keabsahaan data menggunakan Triangulasi dan Member check. Dari hasil penelitian ini dapat disimpulkan bahwa 1) pengelolaan sumber daya manusia sudah dilakukan oleh perusahaan melalui perencanaan, tugas dan wewenang sesuai dengan SOP, motivasi ,penempatan karyawan melalui proses rekrutmen, serta prestasi kerja karyawan dilihat dari hasil kerja dalam meningkatkan kinerja karyawan. 2) pengembangan juga sudah dilakukan dengan baik dengan metode pelatihan, metode on the job training dan off the job training yang dilakukan sesuai dengan job masing masing karyawan yang dilakukan 1 tahun 1 kali, serta rotasi kerja yang dilakukan sebagai keefektifan karyawan dalam meningkatkan kempuan kerja karyawan. en_US
dc.language.iso id en_US
dc.publisher IAIN Pontianak en_US
dc.subject Pengelolaan SDM en_US
dc.subject Pengembangan SDM en_US
dc.subject On The job dan Of The Job Training en_US
dc.title PENGELOLAAN DAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA DI PT ABADI MAS KECAMATAN SUBAH en_US
dc.type Skripsi en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search


Advanced Search

Browse

My Account