PERAN GURU AKIDAH AKHLAK DALAM MEMBINA AKHLAK SISWA KEPADA GURU PADA KELAS XI DI MAN 1 PONTIANAK TAHUN PELAJARAN 2022/2023

Show simple item record

dc.contributor.advisor Rosilawati, Ana
dc.contributor.advisor Asmiati, Syarifah
dc.contributor.author Rahmadani, M.Rifki
dc.date.accessioned 2023-05-08T07:12:19Z
dc.date.available 2023-05-08T07:12:19Z
dc.date.issued 2022
dc.identifier.uri https://digilib.iainptk.ac.id/xmlui/handle/123456789/2898
dc.description.abstract Penelitian ini dilatarbelakangi oleh jauhnya siswa dari pemahaman tentang akhlak kepada guru, sehingga masih banyak siswa yang memiliki akhlak kurang baik kepada gurunya, untuk itu perlu diadakannya pembinaan akhlak siswa kepada guru berdasarkan peran guru Akidah Akhlak untuk membentuk siswa berakhlak mulia kepada gurunya. Karena itu, tujuan penelitian ini untuk mendapatkan data dan mendeskripsikan 1) apa saja peran guru Akidah Akhlak dalam membina Akhlak siswa kepada guru pada kelas XI di MAN 1 Pontianak, 2) mengapa guru Akidah Akhlak harus berperan dalam membina akhlak siswa kepada guru pada kelas XI di MAN 1 Pontianak, 3) bagaimana cara melakukan peran guru Akidah Akhlak dalam membina akhlak siswa kepada guru pada kelas XI di MAN 1 Pontianak. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan jenis penelitian deskriptif. Lokasi penelitiannya di MAN 1 Pontianak. Sedangkan teknik pengumpulan data yang digunakan adalah teknik observasi, wawancara, dan dokumentasi. Hasil penelitian ini disimpulkan bahwa: 1) Peran Yang Dilakukan Guru Akidah Akhlak Dalam Membina Akhlak siswa kepada guru pada kelas XI di MAN 1 Pontianak yaitu: Sebagai pembimbing, teladan, dan penasehat. 2) Alasan guru Akidah Akhlak harus berperan dalam membina akhlak siswa kepada guru pada kelas XI di MAN 1 Pontianak adalah karena dengan adanya peran dari guru Akidah Akhlak diharapkan mampu menjadi dasar dari pembinaan akhlak siswa kepada guru, melalui binaan guru Akidah Akhlak dan kerjasama dengan guruguru lainnya maka akan membentuk siswa yang memiliki akhlak baik kepada gurunya. 3) Cara melakukan peran dalam membina akhlak siswa kepada guru pada kelas XI di MAN 1 Pontianak yaitu: dengan membimbing siswa mengucapkan salam kepada guru, membimbing siswa tentang adab dan tata krama di depan guru, memberian contoh dan teladan tentang cara berakhlak dengan yang lebih tua seperti akhlak kepada guru dan orang tua, memberikan nasehat positif kepada siswa, dan memberikan saran serta masukan kepada siswanya. en_US
dc.language.iso id en_US
dc.publisher IAIN Pontianak en_US
dc.subject Peran Guru Akidah Akhlak en_US
dc.subject Membina en_US
dc.subject Akhlak Siswa Kepada Guru en_US
dc.title PERAN GURU AKIDAH AKHLAK DALAM MEMBINA AKHLAK SISWA KEPADA GURU PADA KELAS XI DI MAN 1 PONTIANAK TAHUN PELAJARAN 2022/2023 en_US
dc.type Skripsi en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search


Advanced Search

Browse

My Account