PENGARUH RESIKO PEMBIAYAAN BERMASALAH DAN TINGKAT KECUKUPAN MODAL TERHADAP PROFITABILITAS DI BANK BUKOPIN SYARIAH PERIODE

Show simple item record

dc.contributor.advisor Verdianti, Verdianti
dc.contributor.advisor Elisa, Ema
dc.contributor.author Setianto, Aris
dc.date.accessioned 2023-04-13T01:36:48Z
dc.date.available 2023-04-13T01:36:48Z
dc.date.issued 2022
dc.identifier.uri https://digilib.iainptk.ac.id/xmlui/handle/123456789/2720
dc.description.abstract Kredit macet dan kecukupan modal menjadi sesuatu hal yang cukup penting bagi Bank Syariah dikarenakan kredit macet dan kecukupan modal dapat mempengaruhi tingkat profitabilitas bank syariah. Jika kredit macet tnggi maka mempengaruhi profitabilitas dan kecukupan modal sehingga ada kemungkinan tingkat kepuasan nasabah juga akan mengalami penurunan. Sehingga ada kemungkinan besar nasabah lebih memilih memindahkan dananya ke bank syariah lainnya. Dengan karakteristik nasabah yang demikian ini, yang membuat bank mengalami kesulitan untuk mengelola kecukupan modal. Semakin baik bank syariah dalam mengelola kredit macet dan kecukupan modal maka semakin baik kinerja keuangan bank syariah. Kinerja keuangan bank syariah dapat dilihat dari aspek permodalan, kualitas aset, dan tingkat profitabilitas. Oleh karena itu penting untuk mengetahui sejauh mana dampak kredit macet dan kecukupan modal bagi bank bukopin syariah. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah adanya pengaruh pembiayaan bermasalah dan tingkat kecukupan modal terhada profitabilitas bank bukopin syariah. Metode yang digunakan dalam penelitian ini deskriptif kuantitatif. Sumber data yang digunakan yaitu data primer dan data sekunder. Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah teknik purposive sampling. Teknik analisis yang digunakan adalah analisis jalur dengan menggunakan SPSS. Berdasarkan hasil uji statistik diperoleh bahwa bahwa NPF memiki pengaruh negatif terhadap profitabilitas dan hasil uji t menunjukan bahwa koefesien variabel NPF negatif. Hal ini menunjukkan bahwa semakin besar NPF akan berdampak pada penurunan Profitabilitas bank bukopin syariah. Sedangkan CAR dinyatakan berpengaruh negative dan hasil uji T menunjukan bahwa koefesien variable car negative, sehingga berpengaruh terhadap Profitabilitas. Hal ini menunjukan bahwa semakin besar CAR tidak berdampak pada peningkatan profitabilitas bank bukopin syariah. en_US
dc.language.iso id en_US
dc.publisher IAIN Pontianak en_US
dc.subject Kinerja Keuangan en_US
dc.subject kredit macet en_US
dc.subject kecukupan modal en_US
dc.subject profitabilitas en_US
dc.title PENGARUH RESIKO PEMBIAYAAN BERMASALAH DAN TINGKAT KECUKUPAN MODAL TERHADAP PROFITABILITAS DI BANK BUKOPIN SYARIAH PERIODE en_US
dc.type Skripsi en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search


Advanced Search

Browse

My Account