ANALISIS PENILAIAN TINGKAT KESEHATAN BANK PADA PT BANK NEGARA INDONESIA SYARIAH PERIODE 2017-2019 DENGAN RASIO CAMEL

Show simple item record

dc.contributor.advisor Sari, Nurma
dc.contributor.advisor Anwari, M. Khairul
dc.contributor.author Kurniadi, Adnin
dc.date.accessioned 2023-03-27T02:06:17Z
dc.date.available 2023-03-27T02:06:17Z
dc.date.issued 2023-01
dc.identifier.uri https://digilib.iainptk.ac.id/xmlui/handle/123456789/2590
dc.description.abstract Perjalanan dunia perbankan Syariah dari tahun ke tahun menunjukkan kemajuan yang positif. Hal ini tidak terlepas dari kerja keras pihak manajemen dan jajaran staf ahli dan eksistensi lembaga keuangan perbankan syariah sendiri dalam mengenalkan produk yang ditawarkan kepada masyarakat. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis tingkat kesehatan bank pada bank BNI Syariah periode 2017-2019. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian sekunder. Pengujian hipotesis dalam penelitian ini menggunakan jenis pendekatan kuantitatif sederhana dengan menggunakan data panel yang merupakan laporan keuangan tahunan dari bank BNI syariah di Indonesia yang tercatat di OJK tahun 2020 dan dibantu menggunakan SPSS versi 22. Tingkat kesehatan PT. Bank Negara Indonesia Syariah dilihat dari faktor capital pada tahun 2017-2019 “sangat sehat” karena nilai CAR dari BNI Syariah > 12%. Tingkat kesehatan PT. Bank Negara Indonesia Syariah dilihat dari faktor aset pada tahun 2017-2019 “cukup sehat” karena nilainya setiap tahun memiliki nilai KAP yang sama yakni 95% dan nilai KAP dari BNI Syariah 9,3%< KAP < 9,6%. Tingkat kesehatan PT. Bank Negara Indonesia Syariah dilihat dari faktor Manajemen pada tahun 2017-2019 “sehat” karena nilai NPM dari BNI Syariah >85%. Tingkat kesehatan PT. Bank Negara Indonesia Syariah dilihat dari faktor earning pada tahun 2017-2019 “sangat sehat” karena nilai NOM dari BNI Syariah > 3%. Tingkat kesehatan PT. Bank Negara Indonesia Syariah dilihat dari faktor likuiditas pada tahun 2017-2019 “sehat dan sangat sehat” karena nilai FDR dari BNI Syariah FDR < 75% dan 75% < FDR < 85%. en_US
dc.language.iso id en_US
dc.publisher IAIN Pontianak en_US
dc.subject Penilaian Tingkat Kesehatan Bank en_US
dc.title ANALISIS PENILAIAN TINGKAT KESEHATAN BANK PADA PT BANK NEGARA INDONESIA SYARIAH PERIODE 2017-2019 DENGAN RASIO CAMEL en_US
dc.type Skripsi en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search


Advanced Search

Browse

My Account