ANALISIS FRAMING ZHONGDANG PAN DAN GERALD M. KOSICKI PADA PEMBERITAAN INSIDEN AKSI UNJUK RASA 22 MEI 2019 DI KOTA PONTIANAK PADA MEDIA ONLINE PONTIANAK TRIBUNNEWS.COM DAN DETIK.COM

Show simple item record

dc.contributor.advisor Aminah, Syarifa
dc.contributor.advisor Havizah, Evi
dc.contributor.author Anisyavira, Indah Chandika
dc.date.accessioned 2023-02-21T05:18:15Z
dc.date.available 2023-02-21T05:18:15Z
dc.date.issued 2022-08-04
dc.identifier.uri https://digilib.iainptk.ac.id/xmlui/handle/123456789/2368
dc.description.abstract Tujuan penelitian ini adalah untuk melihat bagaimanakah Framing berita terhadap aksi unjuk rasa 22 Mei 2019 di Kota Pontianak pada media online Pontianak.tribunnews.com dan Detik.com. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kualitatif dengan paradigma konstruktivis dengan menggunakan teknik analisis dari model analisis framing Zongdang Pan dan Gerald M. Kosicki. Pengolahan data dilakukan dengan proses koding menggunakan software NVivo 12 plus menjelaskan proses pembingkaian berita dengan menggunakan Project Map untuk melihat keterkaitan antara berita dengan struktur yang ada didalam model analisis framing Pan dan Kosicki. Hasil penelitian menunjukan bahwa main Frame dari pemberitaan aksi unjuk rasa 22 Mei 2019 di Pontianak pada media online Pontianak.Tribunnews.com dan Detik.com memiliki sudut pandang yang sama dalam membingkai berita, dimana kedua media ini memiliki kecondongan terhadap aparat kemanan yang menangani kericuhan serta dampak yang telah dilakukan oleh para massa aksi saat unjuk rasa terjadi. en_US
dc.language.iso id en_US
dc.publisher IAIN Pontianak en_US
dc.subject Framing en_US
dc.subject Media Online en_US
dc.subject Berita en_US
dc.title ANALISIS FRAMING ZHONGDANG PAN DAN GERALD M. KOSICKI PADA PEMBERITAAN INSIDEN AKSI UNJUK RASA 22 MEI 2019 DI KOTA PONTIANAK PADA MEDIA ONLINE PONTIANAK TRIBUNNEWS.COM DAN DETIK.COM en_US
dc.type Skripsi en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search


Advanced Search

Browse

My Account