UPAYA GURU DALAM MENUMBUHKAN KECERDASAN LINGUISTIK ANAK USIA 5-6 TAHUN MELALUI MULTI METODE DI RA MAS‟UDI PONTIANAK TAHUN PELAJARAN 2018/2019

Show simple item record

dc.contributor.advisor Ma'ruf
dc.contributor.advisor Djarot, Muhammad
dc.contributor.author SISKA, RIKA
dc.date.accessioned 2022-11-15T11:14:37Z
dc.date.available 2022-11-15T11:14:37Z
dc.date.issued 2019-02
dc.identifier.uri https://digilib.iainptk.ac.id/xmlui/handle/123456789/1738
dc.description.abstract Penelitian ini dilatarbelakangi bahwa penggunaan multi metode di RA Mas‟udi Pontianak sangat membantu dalam menumbuhkan kecerdasan linguistik anak usia dini. Secara umum penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tentang upaya guru dalam menumbuhkan kecerdasan linguistik anak usia 5-6 tahun melalui multi metode di RA Mas‟udi Pontianak. Sementara secara khusus adalah untuk mengetahui tentang: 1) upaya guru dalam menumbuhkkan kecerdasan linguistik anak melalui metode bernyanyi, 2) upaya guru dalam menumbuhkan kecerdasan linguistik anak melalui metode bercerita dengan gambar berseri, 3) upaya guru dalam menumbuhkan kecerdasan linguistik anak melalui metode bermain tebak gambar.Untuk memperoleh gambaran data peneliti menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode deskriptif. Teknik pengumpulan datanya yaitu observasi, wawancara, dan dokumentasi. Sementara teknik analisis data dilakukan dengan reduksi data, display data/penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Pemeriksa keabsahan data subyek peneliti yakni ketekunan pengamatan, triangulasi, dan member check. Hasil dari penelitian ini dapat disimpulkan bahwa; 1) upaya guru dalam menumbuhkan kecerdasan linguistik anak melalui metode bernyanyi dengan lagu. 2) upaya guru dalam menumbuhkan kecerdasan linguistik anak melalui metode bercerita dengan gambar berseri media yang digunakan dibuat sendiri. 3) upaya guru dalam menumbuhkan kecerdasan linguistik anak melalui metode bermain tebak gambar adalah: media gambar yang digunakan dibuat menggunakan kertas karton yang berukuran besar, gambar yang dibuat sesuai dengan tema, metode bermain tebak gambar membuat anak bersemangat, anak tidak bosan karena anak memahami dan aktif bermain. en_US
dc.language.iso id en_US
dc.publisher IAIN PONTIANAK en_US
dc.subject Upaya Guru en_US
dc.subject Kecerdasan Linguistik en_US
dc.subject Multi Metode en_US
dc.title UPAYA GURU DALAM MENUMBUHKAN KECERDASAN LINGUISTIK ANAK USIA 5-6 TAHUN MELALUI MULTI METODE DI RA MAS‟UDI PONTIANAK TAHUN PELAJARAN 2018/2019 en_US
dc.type Skripsi en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search


Advanced Search

Browse

My Account