INKLUSI KEUANGAN SYARIAH DALAM HUBUNGANNYA DENGAN PERTUMBUHAN KELEMBAGAAN UMKM YANG BERIMPLIKASI PADA TINGKAT KESEJAHTERAAN MASYARAKAT DI INDONESIA

Show simple item record

dc.contributor.advisor Verdianti
dc.contributor.advisor Sabirin
dc.contributor.author KHOMSIYATURROHMAH
dc.date.accessioned 2022-10-27T16:22:22Z
dc.date.available 2022-10-27T16:22:22Z
dc.date.issued 2021-08
dc.identifier.uri https://digilib.iainptk.ac.id/handle/123456789/1603
dc.description.abstract Penelitian ini dilatarbelakangi oleh ketertarikan peneliti pada inkusi keuangan syariah. Tingkat inklusi keuangan syariah yang mulai tinggi di Indonesia memang secara perlahan mulai memberikan dampak positif bagi perekonomian, diantaranya adalah memacu pertumbuhan UMKM yang pada kemudian hari bisa menjadi stimulus bagi perekonomian Indonesia untuk bisa tetap kuat dan dinikmati oleh segala lapisan masyarakat. Meskipun demikian, inklusi keuangan syariah ternyata belum bisa memberikan dampak optimal bagi pemerataan kesejahteraan masyarakat. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan inklusi keuangan syariah terhadap kesejahteraan masyarakat dan kelembagaan UMKM, pengaruh inklusi keuangan syariah terhadap kesejahteraan masyarakat melalui kelembagaan UMKM. Metode yang digunakan ialah metode deskriptif dengan pendekatan kuantitatif, tehnik yang digunakan ialah non probability sampling. Penelitian ini dilakukan di 33 Provinsi di Indonesia. Mengolah data dengan aplikasi Warp-PLS 7.0, kemudian setelah mengolah data dilakukan analisis data. Hasil penelitian menunjukkan bahwa inklusi keuangan syariah berpengaruh positif terhadap kesejahteraan masyarakat dan kelembagaan UMKM, kelembagaan UMKM tidak berpengaruh terhadap kesejahteraan masyarakat. Kelembagaan UMKM sebagai variabel intervening tidak mampu memediasi hubungan inklusi keuangan syariah terhadap kesejahteraan masyarakat. en_US
dc.language.iso id en_US
dc.publisher IAIN PONTIANAK en_US
dc.subject Inklusi Keuangan Syariah en_US
dc.subject UMKM en_US
dc.subject Kesejahteraan Masyarakat en_US
dc.title INKLUSI KEUANGAN SYARIAH DALAM HUBUNGANNYA DENGAN PERTUMBUHAN KELEMBAGAAN UMKM YANG BERIMPLIKASI PADA TINGKAT KESEJAHTERAAN MASYARAKAT DI INDONESIA en_US
dc.type Skripsi en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search


Advanced Search

Browse

My Account