HUBUNGAN ANTARA DUKUNGAN SOSIAL ORANG TUA DENGAN KENAKALAN REMAJA PADA SISWA SEKOLAH MENENGAH PERTAMA ISLAM TUHFATUL-ATHFAL

Show simple item record

dc.contributor.advisor Sukmawati, Fitri
dc.contributor.advisor Handini, Agus
dc.contributor.advisor Cucu, Cucu
dc.contributor.advisor Yapandi, Yapandi
dc.contributor.author FAUROK, FAUROK
dc.date.accessioned 2024-09-26T02:46:04Z
dc.date.available 2024-09-26T02:46:04Z
dc.date.issued 2024-07
dc.identifier.uri https://digilib.iainptk.ac.id/xmlui/handle/123456789/5207
dc.description.abstract Faurok, Hubungan Antara Dukungan Sosial Orangtua Dengan Kenakalan Remaja Pada Siswa Sekolah Menengah Pertama Islam Tuhfatul Athfal: Fakultas Ushuluddin Adab Dan Dakwah Jurusan Psikologi Islam, Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Pontianak, 2023 Dukungan sosial yang paling penting bagi remaja adalah dukungan dari keluarga. Remaja yang dapat dukungan sosial dari keluarganya cendrung meyakini bahwa mereka disayangi,diperhatikan dan akan mendapatkan bantuan dari orangtua apabila membutuhkan sesuatu komunikasi terbuka dan saling pengertian antara anggota keluarga adalah pondasi penting untuk mencegah kenakalan remaja. Metode penelitian ini metode deskriptif dengan pendekatan kuantitatif yaitu prosedur pemecahan masalah dengan menggambarkan hubungan dukungan sosial orangtua dengan kenakalan remaja dengan cara statistik dan dijelaskan secara deskriptif. Sampel pada penelitian ini adalah 60 siswa. Tekhnik pengumpulan data dalam penelitian ini adalah tekhnik komunikasi tidak langsung, alat pengumpul data dalam penelitian ini adalah angket yang telah diuji validitas dan diuji reliabilitas. Tekhnik analisis data yang digunakan ialah analisis linier sederhana dan uji t. Berdasarkan hasil analisis data menunjukan bahwa dukungan sosial orangtua mencapai 87,5%, ketercapaian tersebut berada pada rentang tinggi. Sedangkan kenakalan remaja mencapai 45,55% yang berada pada rentang cukup. Hasil analisis regresi Y=34.165+0, 449. Kesimpulan yang dapat diambil adalah ada hubungan yang signifikan antara dukungan sosial orangtua dengan kenakalan remaja pada siswa sekolah menengah pertama islam tuhfatul athfal. Hal ini berdasarkan analisis regresi sederhana(uji t) diketahui bahwa thitung >ttabel, yaitu 2.950> 1,671 dan nilai signifikasi >0,05. Artinya dukungan sosial yang diberikan orangtua kepada anak sudah tinggi, sehingga kenakalan remaja atau anak menjadi menurun. Diharapkan kepada orangtua lebih meningkatkan lagi dukungan atau motivasi kepada anak agar mereka menjadi anak yang lebih baik lagi en_US
dc.language.iso id en_US
dc.publisher IAIN Pontianak en_US
dc.subject dukungan sosial orangtua en_US
dc.subject kenakalan remaja en_US
dc.title HUBUNGAN ANTARA DUKUNGAN SOSIAL ORANG TUA DENGAN KENAKALAN REMAJA PADA SISWA SEKOLAH MENENGAH PERTAMA ISLAM TUHFATUL-ATHFAL en_US
dc.type Skripsi en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search


Advanced Search

Browse

My Account