PENGARUH CAPITAL ADEQUANCY RATIO DAN INFLASI TERHADAP RETURN SAHAM PADA PT INDOFOOD DI INDONESIA PERIODE TAHUN 2018-2022

Show simple item record

dc.contributor.advisor Azimi, Aulia
dc.contributor.advisor Lestary, Dini
dc.contributor.advisor Jayanti, Fitri
dc.contributor.advisor Putri, Izza Karunia
dc.contributor.author RAMADHAN, NAUFAL
dc.date.accessioned 2024-08-19T06:51:31Z
dc.date.available 2024-08-19T06:51:31Z
dc.date.issued 2024-07
dc.identifier.uri https://digilib.iainptk.ac.id/xmlui/handle/123456789/5001
dc.description.abstract Naufal Ramadhan (12016128). Pengaruh Capital Adequancy Ratio Dan Inflasi Terhadap Return Saham Pada Pt Indofood di Indonesia Periode Tahun 2018-2022. Program Studi Akuntansi Syariah Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Islam Institut Agama Islam Negeri Pontianak, Tahun 2024. Alasan peneliti tertarik untuk mengsmbil judul ini yaitu disebabkan karena pada tahun 2020 dunia mengalami krisis ekonomi yang disebabkan oleh pandemi Covid-19 dan mengakibatkan turunnya nilai mata uang. Oleh karena itu peneliti tertarik untuk meneliti judul ini dengan tujuan untuk membandingkan keadaan sebelum pandemi dan sesudah pandemi. Tujuan penelitian ini adalah untuk: (1) Pengaruh Capital Adequacy Ratio (CAR) Terhadap Return Saham Pada PT Indofood Tbk. Periode Tahun 2018-2022. (2) Pengaruh Inflasi Terhadap Return Saham PT Indofood Tbk. Periode Tahun 2018- 2022. Metode yang digunakan adalah statistik deskriptif. Adapun metode pengumpulan data dilakukan dengan cara mengunduh laporan keuangan perusahaan PT Indofood Sukses Makmur Tbk melalui website internet, Peneliti juga melakukan olah data menggunakan aplikasi SPSS untuk mengolah dan mengukur data. Kemudian Peneliti juga memasukkan lampiran penelitian berupa laporan posisi keuangan perusahaan, laporan laba rugi, dan laporan perubahan ekuitas, sebagai bukti bahwa sudah melakukan penelitian di PT Indofood Sukses Makmur Tbk. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa: (1)Variabel Capital Adequancy Ratio memiliki pengaruh yang signifikan terhadap Return Saham pada PT Indofood Sukses Makmur Tbk. (2) Inflasi juga memiliki pengaruh yang signifikan terhadap Return Saham Pada PT Indofood Sukses Makmur Tbk dengan menekankan pentingnya mempertimbangkan faktor-faktor eksternal dalam pengambilan keputusan bisnis. en_US
dc.language.iso id en_US
dc.publisher IAIN Pontianak en_US
dc.subject Capital Adequancy Ratio en_US
dc.subject Inflasi en_US
dc.title PENGARUH CAPITAL ADEQUANCY RATIO DAN INFLASI TERHADAP RETURN SAHAM PADA PT INDOFOOD DI INDONESIA PERIODE TAHUN 2018-2022 en_US
dc.type Skripsi en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search


Advanced Search

Browse

My Account