PERAN KELOMPOK SADAR WISATA (POKDARWIS) GUNA MENUNJANG PEREKONOMIAN MASYARAKAT SEKITAR DIKABUPATEN SANGGAU KALIMANTAN BARAT

Show simple item record

dc.contributor.advisor Sari, Nurma
dc.contributor.advisor Khairunnisa, Dina
dc.contributor.advisor Kalbarini, Rahmah Yulisa
dc.contributor.advisor Zulinda, Nia
dc.contributor.author CHAIRUNISA, CHAIRUNISA
dc.date.accessioned 2024-08-08T07:35:21Z
dc.date.available 2024-08-08T07:35:21Z
dc.date.issued 2024-07
dc.identifier.uri https://digilib.iainptk.ac.id/xmlui/handle/123456789/4929
dc.description.abstract Chairunisa (12003037) “Peran Kelompok Sadar Wisata Guna Menunjang Perekonomian Masyarakat Sekitar di Kabupaten Sanggau Kalimantan Barat”. Skripsi. Pontianak: Program Studi Ekonomi Syariah Fakultas Ekonomi Bisnis Islam Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Pontianak. 2024. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui: (1) Program kelompok Sadar Wisata (Pokdarwis) Kampung Sentana. (2) Dampak dari Kelompok Sadar Wisata (Pokdarwis) diKampung Santana. Metode yang digunakan dalam penelitian ini yaitu metode deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu wawancara, observasi dan dokumentasi. Informan pihak Pokdarwis, Pedagang,masyarakat,dan pengunjung. Teknik keabsahan data menggunakan triangulasi sumber. Dari hasil penelitian disimpulkan bahwa (1) program Kelompok sadar Wisata (Pokdarwis) dalam rangka menunjang perekonomian masyarakat di sekitar diKabupaten Sanggau Kalimantan Barat merupakan kerja sama antara pihak Pokdarwis dan Pemerintah dengan program kerja mancing mania, taman bersih sampah, perayaan ulang tahun sanggau, perayaan malam tahun baru dan makan berami. (2) dampak dari Kelompok Sadar wisata (Pokdarwis) dalam rangka menunjang perekonomian masyarakat di sekitar diKabupaten Sanggau Kalimantan Barat memberikan dampak positif kepada masyarakat baik untuk pengelolaan SDM,SDA,teknologi,modal dan budaya dan membuka lapangan kerja serta memberikan bantuan untuk memulai usaha, dengan adanya program kerja tahunan Pokdarwis cukup mampu membantu pemulihan perekonomian dan menambah pendapatan masyarakat setempat en_US
dc.language.iso id en_US
dc.publisher IAIN Pontianak en_US
dc.subject Program kerja en_US
dc.subject Pokdarwis, en_US
dc.subject dampak en_US
dc.title PERAN KELOMPOK SADAR WISATA (POKDARWIS) GUNA MENUNJANG PEREKONOMIAN MASYARAKAT SEKITAR DIKABUPATEN SANGGAU KALIMANTAN BARAT en_US
dc.type Skripsi en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search


Advanced Search

Browse

My Account