INTEGRASI BUDAYA MUTU PADA KARAKTER BERSAHABAT DI MADRASAH ALIYAH NEGERI 1 PONTIANAK

Show simple item record

dc.contributor.advisor Kurniawan, Syamsul
dc.contributor.advisor Nugraha, Muhammad Tisna
dc.contributor.advisor Misdah, Misdah
dc.contributor.advisor Zurayah, Helva
dc.contributor.author AGUSTIN, SELVI
dc.date.accessioned 2024-08-01T01:44:05Z
dc.date.available 2024-08-01T01:44:05Z
dc.date.issued 2024-06
dc.identifier.uri https://digilib.iainptk.ac.id/xmlui/handle/123456789/4898
dc.description.abstract Selvi Agustin (12001027). Integrasi budaya mutu pada karakter bersahabat di Madrasah Aliyah Negeri 1 Pontianak. Program Studi Pendidikan Agama Islam (PAI), Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan (FTIK), Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Pontianak, 2024. Penelitian ini dilatarbelakangi karena adanya integrasi budaya mutu pada karakter bersahabat di Madrasah Aliyah Negeri 1 Pontianak yang merupakan upaya untuk menciptakan lingkungan belajar yang kondusif dan mendukung perkembangan pribadi warga madrasah secara keseluruhan. Dalam konteks pendidikan, pentingnya memadukan nilai-nilai mutu pada karakter bersahabat menjadi fokus utama dalam meningkatkan kualitas interaksi antar individu di lingkungan madrasah. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan mengenai integrasi budaya mutu pada karakter bersahabat di Madrasah Aliyah Negeri 1 Pontianak serta faktor pendukung dan penghambat yang ada di Madrasah Aliyah Negeri 1 Pontianak. Metode penelitian yang digunakan peneliti ialah kualitatif dengan jenis penelitian deskriptif kualitatif dengan teknik pengumpulan data melalui wawancara, observasi, dan dokumentasi. Analisis data yang dilakukan secara interaktif yang melalui tahap pengumpulan data, kondensasi data, dan penyajian data. Teknik pemeriksaan keabsahaan data menggunakan triangulasi teknik dan sumber serta adanya member check. Berdasarkan hasil penelitian menunjukkan bahwa integrasi budaya mutu pada karakter bersahabat di Madrasah Aliyah Negeri 1 Pontianak terwujud melalui kesadaran akan pentingnya karakter bersahabat dalam interaksi sehari-hari. Langkah-langkah yang diterapkan menunjukkan bawah adanya dukungan dan komitmen yang tepat. Terdapatnya faktor pendukung seperti peran warga madrasah dan kebijakan madrasah yang mendukung adanya integrasi budaya mutu pada karakter bersahabat, serta kurikulum yang mengembangkan karakter siswa dalam nilai kebersamaan. sedangkan, faktor penghambat seperti merujuk terhadap keterbatasan pemahaman sumber daya dan konsep-konsep mutu dan karakter bersahabat mengenai konflik internal siswa seperti kasus bullying. Untuk ini penting bagi MAN 1 Pontianak untuk memperhatikan dan mengelola faktor pendukung dan penghambat secara bijaksana agar proses integrasi budaya mutu pada karakter bersahabat berjalan harmonis. en_US
dc.language.iso id en_US
dc.publisher IAIN Pontianak en_US
dc.subject Integrasi en_US
dc.subject Budaya Mutu en_US
dc.subject Karakter Bersahabat en_US
dc.title INTEGRASI BUDAYA MUTU PADA KARAKTER BERSAHABAT DI MADRASAH ALIYAH NEGERI 1 PONTIANAK en_US
dc.type Skripsi en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search


Advanced Search

Browse

My Account