dc.description.abstract |
IZZATI FATUNNISA, Pengembangan Media Pembelajaran Pop Up Book Sub Tema Binatang di Darat Untuk Pembelajaran Bagi Anak Usia Dini: Fakultas Tarbiyah Dan Ilmu Keguruan Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Pontianak, 2024.
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengungkapkan: (1) Tahap define pada pengembagan media pembelajaran Pop Up Book Tema binatang sub tema binatang di darat untuk pembelajaran bagi anak usia dini; 2) Tahap Design pada pengembagan media pembelajaran Pop Up Book Tema binatang sub tema binatang di darat untuk pembelajaran bagi anak usia dini; 3) Tahap Development pada pengembagan media pembelajaran Pop Up Book Tema binatang sub tema binatang di darat untuk pembelajaran bagi anak usia dini.
Penelitian ini termasuk penelitian R&D (Research and Development). Model pengembangan yang digunakkan dalam penelitian ini ialah menggunakan model 4D (Define, Design, Development, Disseminate) akan tetapi peneliti membatasi sampai hanya tahap Define, Design, Development. Berdasarkan pada analisis yang dilakukan, maka peneliti menyimpulkan bahwa: 1) tahap define peneliti menganalisis awal permasalahan yang terjadi di RA DWP Kanwil Kemenag yaitu belum adanya pengembangan media pembelajaran Pop Up Book sub tema binatang di darat; 2) tahap Design yaitu peneliti mulai merancang pengembangan media pembelajaran Pop Up Book sub tema binatang di darat mulai dari penentuan Background sampai ke desain cover dan lainya.; 3) Tahap Development peneliti membawa hasil pengembangan media pembelajaran Pop Up Book sub tema binatang di darat ke validator ahli media dan ahli materi untuk dilakukan penilaian terhadap media pembelajaran yang sudah di kembangkan, setelah itu membawanya ke tempat penelitian untuk dilakukan uji coba. |
en_US |