BUDAYA PESANTREN RAUDLATUL JANNAH DESA KALI BANDUNG DALAM MEMBANGUN KARAKTER RELIGIUS SANTRI

Show simple item record

dc.contributor.advisor Ma'ruf, Ma'ruf
dc.contributor.advisor Firmansyah, Firmansyah
dc.contributor.advisor Zurayah, Helva
dc.contributor.advisor Sari, Nopita
dc.contributor.author SAIDAH, SAIDAH
dc.date.accessioned 2024-03-13T02:03:38Z
dc.date.available 2024-03-13T02:03:38Z
dc.date.issued 2024-01
dc.identifier.uri https://digilib.iainptk.ac.id/xmlui/handle/123456789/4448
dc.description.abstract Saidah (11711164) Budaya Pesantren Raudlatul Jannah Desa Kali Bandung Dalam Membangun Karakter Religius Santri, Program Study Pendidikan Agama Islam (PAI) Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan (FTIK) Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Pontianak tahun 2023-2024 Penerapan budaya dalam membangun karakter santri adalah suatu tugas penting bagi pesantren dalam mendidik dan membina generasi muda menjadi generasi penerus yang memiliki karakter, kepribadian yang terpuji. Yang menjadi permasalahannya adalah bagaimana penerapan budaya pesantren dalam membangun karakter santri adapun metode untuk meningkatkan karakter santri ialah, metode keteladanan, latihan dan pembiasaan, mendidik melaluli ibroh, mendidik melalui mauidoh, disiplin, dan tarhib wa tahzib. Penelitian yang dilakukan penulis merupakan penelitian lapangan yang bersifat deskriptif, yaitu yang semata-mata menggambarkan secara tepat tentang penerapan budaya pesantren di pondok pesantren raudlatul jannah desa kali bandung. Penelitian ini menggunakan tekhnik pengumpulan data observasi sebagai metode utama, metode wawancara dan metode dokumentasi sebagai metode penunjang. Data dilapangan menunjukan bahwa pengurus pondok pesantren raudlatul jannah desa kalibandung telah berusaha secara optimal untuk merealisasikan proses penerapan budaya dalam membangun karakter santri dengan membagi tugas kepada ustadzah / ustadz yang berpengalaman. Memberikan contoh dalam penerapan yang tidak menyimpang dari ajaran agama Islam. Penerapan yang dilakukan yaitu membiasakan santri untuk berperilaku yang baik terhadap diri sendiri maupun lingkungan, membiasakan santri untuk mengerjakan shalat berjamaah, membaca Al Qur‟an, mengulangi pelajaran yang telah dipelajari, melaksanakan dengan disiplin budaya – budaya, sepeti rihlah ilmiah, menulis, meneliti, menghafal dan budaya berbahasa arab dan Madura halus dengan disiplin. en_US
dc.language.iso id en_US
dc.publisher IAIN Pontianak en_US
dc.subject Budaya Pesantren en_US
dc.subject Karakter Religius Santri en_US
dc.title BUDAYA PESANTREN RAUDLATUL JANNAH DESA KALI BANDUNG DALAM MEMBANGUN KARAKTER RELIGIUS SANTRI en_US
dc.type Skripsi en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search


Advanced Search

Browse

My Account