NILAI-NILAI KARAKTER DALAM NOVEL BUMI CINTA KARYA HABIBURRAHMAN EL SHIRAZY: RELEVANSINYA DENGAN MATERI AQIDAH & AKHLAQ

Show simple item record

dc.contributor.advisor Kurniawan, Syamsul
dc.contributor.advisor Nelly, Nelly
dc.contributor.author Ariyati, Puspita
dc.date.accessioned 2023-10-19T03:16:27Z
dc.date.available 2023-10-19T03:16:27Z
dc.date.issued 2023-07
dc.identifier.uri https://digilib.iainptk.ac.id/xmlui/handle/123456789/4052
dc.description.abstract Tujuan penelitian ini; Satu, untuk mengetahui nilai-nilai karakter yang terkandung dalam novel Bumi Cinta karya Habiburrahman El Shirazy. Dua, untuk mengetahui relevansi nilai-nilai karakter dalam novel Bumi Cinta karya Habiburrahman El Shirazy dengan materi akidah akhlak. Peneliti menggunakan pendekatan kualitatif dengan jenis penelitian kepustakaan (library research). Untuk memperoleh data, peneliti memilih teknik pengumpulan data berupa dokumentasi. Sumber data primer dalam penelitian ini yaitu novel “Bumi Cinta” karya Habiburrahman El Shirazy dan data sekunder yaitu sumber data yang berkaitan dengan data primer seperti buku, skripsi, dan jurnal. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis isi (countent analysis). Hasil dari penelitian ini adalah; Pertama, nilai-nilai karakter yang terdapat dalam novel “Bumi Cinta” karya Habiburrahman El-Shirazy diantaranya: berdoa, beriman, bertaubat, disiplin, kreatif, kerja keras, tanggung jawab, gemar membaca, jujur, rasa ingin tahu, peduli sosial, toleransi, demokratis, kominukatif, semangat kebangsaan, dan peduli lingkungan. Dua, nilai-nilai karakter dalam novel “Bumi Cinta” karya Habiburrahman El-Shirazy sangat relevan dengan tujuan pendidikan Islam masa kini. Hal ini dilihat dari Materi Akidah Akhlak diantaranya; Satu, SD/MI kelas I/Semester Ganjil, kelas I/Semester Genap, kelas II/Semester Ganjil, kelas II/Semester Genap, kelas III/Semester Ganjil, kelas III/Semester Genap, kelas V/Semester Genap, kelas VI/Semester Ganjil, kelas VI/Semester Genap. Dua, SMP/MTS kelas kelas VII/Semester Ganjil, kelas VII/Semester Genap, kelas VIII/Semester Ganjil, kelas VIII/Semester Genap, kelas IX/Semester Ganjil, kelas IX/Semester Genap. Tiga, SMA/MA Kelas X/Semester Ganjil, kelas XII/ Semester Ganjil. en_US
dc.language.iso id en_US
dc.publisher IAIN Pontianak en_US
dc.subject Nilai Karakter en_US
dc.subject Novel Bumi Cinta en_US
dc.title NILAI-NILAI KARAKTER DALAM NOVEL BUMI CINTA KARYA HABIBURRAHMAN EL SHIRAZY: RELEVANSINYA DENGAN MATERI AQIDAH & AKHLAQ en_US
dc.type Skripsi en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search


Advanced Search

Browse

My Account