MANAJEMEN PEMBINAAN AKHLAKUL KARIMAH SANTRI DI PONDOK PESANTREN DARUL AMIN DHARMA PUTRA KEC. SIANTAN HILIR PONTIANAK UTARA

Show simple item record

dc.contributor.advisor Hefni, Harjani
dc.contributor.advisor Utimadini, Nindya Juwita
dc.contributor.author Abdullah, Abdullah
dc.date.accessioned 2023-10-16T04:36:36Z
dc.date.available 2023-10-16T04:36:36Z
dc.date.issued 2023
dc.identifier.uri https://digilib.iainptk.ac.id/xmlui/handle/123456789/3997
dc.description.abstract Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui: manajemen pembinaan akhlakul karimah santri di pondok pesantren Darul Amin, perenccaan pembinaan, pengorganisasian pembinaan, dan pelaksanaan pembinaan dalam manajemen pembinaan akhlakul karimah santri di pondok pesantren Darul Amin Dharma Putra Kec. Siantan Hilir Pontianak Utara. Peneletian ini merupakan peneletian kualitatif dengan metode deskriptif. Sumber data yang digunakan ialah sumber data primer dan skunder. Sumber data primer diperoleh dari hasil wawancara kepada pengasuh pondok pesantren, ustadz dan ustadzah, dan pengurus pondok pesantren, sedangkan sumber data skunder diperoleh dari dokumen-dokumen dan Data skunder ini juga diperoleh dari sejarah berdiri dan berkembangnya pondok pesantren Darul Amin.teknik yang digunakan dalam pengumpulan data dalam penelitian ini yaitu Teknik wawancara, observasi, dan dokumentasi. Sedangkan untuk mnganalisis data peneliti menggunakan pengumpulan data, reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Berdasarkan pada analisis data yang dilakukan, maka peneleti penyimpulkan bahwah: manajemen pembinaan akhlakul karimah santri di pondok pesantren Darul Amin menggunakan empat fungsi manajemen yaitu perencanaan, pengorganisasian, dan pelaksanaan. 1) Perencanaan pembinaan dalam mentapkan perencanaan untuk kegiatan jangka panjang menggunakan tahapan-tahapan tahapan pertama: menetapkan tujuan, tahapan kedua: merumuskan keadaan sekarang. 2) Pengorganisasian pembinaan menggunakan beberapa langkah-langkah pengorganisasian pembinaan akhlakul karimah santri di pondok pesantren Darul Amin adalah; mengelompokkan tindakan pembinaan, memberikan tanggungjawab kepada beberapa kelompok yang masing-masing dibimbing oleh Ustadz atau Ustadzah, membagi tugas. 3) Pelaksanaan pembinaan Ustadz dan Ustadzah menggunakan penerapan pembinaan keteladanan, pembiasaan, dan pengawasan disertai ganjaran. en_US
dc.language.iso id en_US
dc.publisher IAIN Pontianak en_US
dc.subject Manajemen en_US
dc.subject Pembinaan en_US
dc.subject Akhlakul Karimah en_US
dc.subject Santri en_US
dc.subject pesantren en_US
dc.title MANAJEMEN PEMBINAAN AKHLAKUL KARIMAH SANTRI DI PONDOK PESANTREN DARUL AMIN DHARMA PUTRA KEC. SIANTAN HILIR PONTIANAK UTARA en_US
dc.type Skripsi en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search


Advanced Search

Browse

My Account