DAMPAK KONSUMSI KRATOM TERHADAP PERILAKU SOSIO RELIGI MASYARAKAT DESA EMBALOH

Show simple item record

dc.contributor.advisor Sukino, Sukino
dc.contributor.advisor Ruslan, Ismail
dc.contributor.author Ernawati, Cici
dc.date.accessioned 2023-09-14T07:12:37Z
dc.date.available 2023-09-14T07:12:37Z
dc.date.issued 2023-01
dc.identifier.uri https://digilib.iainptk.ac.id/xmlui/handle/123456789/3692
dc.description.abstract Penelitian ini akan menyajikan Dampak Konsumsi Kratom Terhadap Perilaku Sosio Religi Masyarakat Desa Embaloh. Hasil penelitian ini diharapkan dapat menjadi bahan informasi dan rujukan bagi para konsumsi kratom di Indonesia khususnya di masyarakat Desa Embaloh. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dampak konsumsi kratom terhadap perilaku sosio religi masyrakat Desa Embaloh dari penelitian ini, yaitu: 1). Bentuk perilaku pada masyarakat Desa Embaloh yang mengkonsumsi kratom, 2). Dampak konsumsi kratom terhadap perilaku sosial masyarakat Desa Embaloh dan 3). Dampak konsumsi kratom terhadap sikap religius masyarakat Desa Embaloh. Adapun penelitian ini menggunakan metode penelitian kulitatif dengan pendekatan Studi kasus. Sumber data dalam penelitian ini adalah masyarakat Desa Embaloh khususnya pada masyarakat yang mengkonsumsi kratom, ketua RT, pemuka masyarakat. Penelitian ini menggunakan teknik wawancara tak terstruktur dengan alat perekam audio dan teknik observasi langsung non partisipatif dengan menggunakan alat perekam video/handphone camera dan catatan lapangan. Analisis data observasi dan wawancara. Keabsahan data dalam penelian ini adalah metode keterpercayaan yaitu kredibilitas. Hasil penelitian ini menyimpulkan bahwa bentuk perilaku yang mengkonsumsi kratom yaitu: mengambil hak orang lain, kurang tanggung jawab dalam keluarga, sikap kasar dan melalaikan ibadah. Dampak konsumsi kratom terhadap perilaku sosial adalah disharmonis, tanggung jawab orang tua dan berkelompok. Dampak konsumsi kratom terhadap sikap religius ialah tidak melaksanakan perintah agama. en_US
dc.language.iso id en_US
dc.publisher IAIN Pontianak en_US
dc.subject Daun kratom en_US
dc.subject Konsumsi en_US
dc.subject Dampak Sosio Religi en_US
dc.title DAMPAK KONSUMSI KRATOM TERHADAP PERILAKU SOSIO RELIGI MASYARAKAT DESA EMBALOH en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search


Advanced Search

Browse

My Account