dc.description.abstract |
Penelitian ini dilatar belakangi oleh adanya fenomena tentang
profesionalisme Guru Pendidikan Agama Islam dalam menerapkan
kompetensi yang dimiliki oleh Guru dan menpunyai tugas dan fungsi
yang sangat mulia yaitu tugas memahami konsep pedagogig,
professional, kepribadian dan sosial namun kenyataanya masih tanpak
belum dapat di lakukan dengan sebaik-baiknya adapun tujuan penelitian
ini untuk Mengidentifikasi Problematika Profesional Guru untuk
menjawab tujuan penelian ini menggunakan metode deskriptif dengan
pendekatan kualitatif sumber data, Kepala Madrasah, Wakil kepala dan
Guru Pendidikan Agama Islam data dikumpulkan melalui Observasi,
Wawancara dan dokumentasi yang memaparkan fenomena yang terjadi
dilapangan,
problematika Profesionalisme Guru Pendidikan Agama Islam sesuai
dengan fakta yang sebenarnya. Dengan proses kerjanya reduksi data
desplay data analisis data Teknik Analisis data, Pemeriksaan keabsahan
data, Kecukupan Referensi, Pemeriksaan sejawat, Triangulasi,
mengadakan member check, penarikan kesimpulan dan verifikasi.
. Hasil penelitian ini menyimpulkan bahwa 1) adanya fenomena
tentang Problematika profesionalisme Guru Pendidikan Agama Islam
terjadi dilapangan 2) dampak Problematika profesionalisme Guru
Pendidikan Agama Islam terjadi terhadap siswa 3) Faktor yang
mempengaruhi profesionalisme Guru Pendidikan Agama Islam dihadapi
Guru baik internal maupun ekternal. |
en_US |