PENGARUH PEMASARAN, KEMASAN DAN LABEL HALAL TERHADAP TINGKAT PENJUALAN PRODUK USAHA MIKRO, DI KABUPATEN KUBU RAYA, KALIMANTAN BARAT

Show simple item record

dc.contributor.advisor Herlambang, Saifuddin
dc.contributor.advisor Ruslan, Ismail
dc.contributor.author Rambe, Ahmad Yahdil Fata
dc.date.accessioned 2023-09-14T02:54:11Z
dc.date.available 2023-09-14T02:54:11Z
dc.date.issued 2023
dc.identifier.uri https://digilib.iainptk.ac.id/xmlui/handle/123456789/3685
dc.description.abstract Penelitian ini betujun untuk mengetahui lebih dalam, bagaimana Pengaruh Pemasaran, Kemasan dan Label Halal Terhadap Tingkat Penjualan Produk Usaha Mikro, Di Kabupaten Kubu Raya, Kalimantan Barat (Studi Kasus Pelaku Usaha Umkm Di Kecamatan Sungai Raya, Kabupaten Kubu Raya). Penelitian ini, menggunakan jenis penelitian Field Reserch dengan menggunakan metode penelitian kualitatif, Analisis data yang akan digunakan dalam penelitian ini yaitu analisis deskriptif. Data di peroleh dengan Teknik observasi yang diperlukan dengan wawancara dan dokumentasi. Dari hasil penelitian menunjukkan bahwa: Pemasaran Produk Usaha Mikro di Kecamatan Sungai Raya, dimulai dari kesadaran para pelaku UMKM untuk memiliki sertifikat halal dalam mempromosikan hasil produk yang akan dipasarkan, dan agar mendapatkan tingkat penjualan yang jauh meningkat inilah yang melatarbelakangi para pelaku UMKM dalam melakukan sertifikasi halal akan produk mereka, Pengaruh Pemasaran, Kemasan Produk dan Label Halal Terhadap Tingkat Penjualan UM di Kecamatan Sungai Raya. Sangat berpengaruh dimana dari setiap tingkatan mempengaruhi akan tingkat pendapatan para pelaku UM yang ada di Kec. Sungai Raya, namun bila untuk di urutkan mana yang lebih berpengaruh: Kemasan, Label Halal, dan Pemasaran en_US
dc.language.iso id en_US
dc.publisher IAIN Pontianak en_US
dc.subject Pemasaran en_US
dc.subject Kemasan en_US
dc.subject Label Halal en_US
dc.subject Tingkat Penjualan Usaha Mikro en_US
dc.title PENGARUH PEMASARAN, KEMASAN DAN LABEL HALAL TERHADAP TINGKAT PENJUALAN PRODUK USAHA MIKRO, DI KABUPATEN KUBU RAYA, KALIMANTAN BARAT en_US
dc.title.alternative Studi Kasus Pelaku Usaha Mikro di Kecamatan Sungai Raya, Kabupaten Kubu Raya en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search


Advanced Search

Browse

My Account