dc.description.abstract |
Peneliti menggunakan pendekatan deskriptif
kuantitataif. Deskriptif yaitu rumusan masalah yang memandu penelitian untuk
mengeksplorasi atau memotret situasi sosial yang akan diteliti secara
menyeluruh.Pendekatan kuantitatif adalah pendekatan yang bermaksud untuk
memahami fenomena tengtang apa yang dialami oleh subjek penelitian. Deskriptif
yang dimaksud pada penelitian ini berupa bentuk kata-kata dan bahasa.Penelitian
kuantitatif menekankan pada pengujian teori melalui pengukuran variabel
penelitian dengan angka dan melakukan analisis data dengan prosedur statistik.
Penelitian ini menggunakan pendekatan deduktif yang bertujuan untuk menguji
hipotesis. Penelitian kuantitatif juga menggunakan paradigma tradisional,
positivis, eksperimental atau empiris. Teknik analisis yang digunakan. Semua
diungkap dengan jelas dan terstruktur sesuai ketentuan. Penelitian kuantitatif
sempit dan terbatas karena peneliti cenderung membatasi lingkup penelitian
dengan membatasi variabel yang digunakan atau populasi penelitian. Data yang
dikumpulkan bersifat kuantitatif atau dapatdikuan-titatifkan dengan menghitung
atau mengukur. Sehingga data kuantitatif lebih banyak berupa angka bukan katakata atau gambar.Berdasarkan hasil analisis, peneliti mengunakan angket dan
wawancara dapat disimpulkan bahwa gambaran pemahaman motivasi belajar
kelas IX SMP Al-baisuny Pasak Piang.Ditemukan hasil bahwa dari 25 orang
siswa mendapatkan skor rata-rata keseluruhan. Berdasarkan persen 34% - 39%
ada empat orang, 40% - 49% ada enam belas orang dan 50% -58% ada tujuh
orang. Skor yang paling rendah dimiliki IRW 34% dan skor yang paling tinggi
dimiliki inisial SAR 58%. |
en_US |