dc.description.abstract |
Wisata religi di Pondok Pesantren Darul Fikri adalah Salah
satu wisata alam yang disaat ini berpotensi untuk dikembangkan di
Kabupaten Kubu Raya, Kalimantan Barat. Hasil penelitian
menunjukkan bahwa pengembangan wisata religi di Darul Fikri
sudah berjalan cukup baik yaitu meliputi: pengelolaan wisata religi,
pengelolaan sumber daya antara lain: sumber daya alam dan sumber
daya manusia. Pengembangan wisata religi di Darul Fikri meliputi
pengembangan kerja sama pariwisata, pengembangan sarana dan
prasarana wisata, pengembangan pemasaran, pengembangan industri
pariwisata, pengembangan obyek wisata, pengembangan kesenian
dan kebudayaan, dan pengembangan peningkatan SDM. Hal ini
dapat dilihat, baik dari aspek planning, organizing, actuating
maupun controlling. |
en_US |