ANALISIS PENERAPAN NISBAH BAGI HASIL PADA DEPOSITO IB BERDASARKAN PRINSIP MUDHÂRABAH DI BANK KALBAR SYARIAH

Show simple item record

dc.contributor.advisor Mun’in, Fathan
dc.contributor.advisor Rahmi, Ain
dc.contributor.author Utami, Nadia Alda
dc.date.accessioned 2023-03-27T04:15:41Z
dc.date.available 2023-03-27T04:15:41Z
dc.date.issued 2022-10-25
dc.identifier.uri https://digilib.iainptk.ac.id/xmlui/handle/123456789/2599
dc.description.abstract Latar Belakang pada penelitian ini adalah dalam penerapan Nisbah Bagi hasil pada Deposito iB berdasarkan prinsip syariah ini, Bank Kalbar menerapkan akad Mudhârabah dalam transksi yang dilakukan dengan pihak nasabah yang dimana dijelaskan oleh Bank Kalbar Syariah bahwa dalam akad ini bahwa bagi hasil didasarkan atas kesepakatan dari kedua kedua belah pihak. Tujuan pada penelitian ini adalah untuk menganalisis Penetapan nisbah bagi hasil pada Deposito iB berdasarkan prinsip Mudhârabah di Bank Kalbar Syariah Penerapan nisbah bagi hasil pada Deposito iB berdasarkan prinsip Mudhârabah di Bank Kalbar Syariah. Adapun penelitian ini juga termasuk penelitian kualitatif dengan menggunakan pendekatan Analisis Deskriptif. Untuk sumber data penelitian nya ini terdiri dari sumber data primer yang diperoleh kegiatan observasi, wawancara dan juga dokumentasi serta sumber data skunder yang diperoleh dari jurnal-jurnal mengenai Nisbah, pembiayaan akad Mudhârabah, laporan-laporan serta dokumendokumen dari pihak lain yang berkaitan dengan objek penelitian. Hasil dari penelitian ini menunjukan bahwa penetapan nisbah Deposito IB pada Bank Kalbar Syariah ini didasarkan pada harga yang beredar di pasaran, ditetapkannya nisbah ini juga atas kesepakatan dari pihak Direksi Bank Kalbar Syariah setelah dilakukannya rapat. Dan bagi penerapan Nisbah bagi hasil Deposito IB-nya yaitu pihak Bank Syariah telah menerapkan Nisbah bagi hasil nya sesuai dengan prinsip Mudhârabah yaitu pihak Bank telah melaksanakan perjanjian yang telah disepakati diawal berdasarkan persetujuan dari pihak Bank dan juga pihak Nasabah. en_US
dc.language.iso id en_US
dc.publisher IAIN Pontianak en_US
dc.subject Nisbah bagi Hasil en_US
dc.subject Deposito IB en_US
dc.subject Mudhârabah en_US
dc.title ANALISIS PENERAPAN NISBAH BAGI HASIL PADA DEPOSITO IB BERDASARKAN PRINSIP MUDHÂRABAH DI BANK KALBAR SYARIAH en_US
dc.type Skripsi en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search


Advanced Search

Browse

My Account