PERAN MAJELIS TA’LIM RAUDHATUL JANNAH DALAM PENDIDIKAN AKIDAH PADA IBU RUMAH TANGGA DESA KALINILAM KECAMATAN DELTA PAWAN KABUPATEN KETAPANG

Show simple item record

dc.contributor.advisor Aprilyanti, Media
dc.contributor.advisor Aditya, Farninda
dc.contributor.author NURBAITI, BELLA
dc.date.accessioned 2023-01-18T09:18:24Z
dc.date.available 2023-01-18T09:18:24Z
dc.date.issued 2021-09
dc.identifier.uri https://digilib.iainptk.ac.id/xmlui/handle/123456789/2112
dc.description.abstract Penelitian ini dilatar belakangi dengan adanya Program Pendidikan Akidah Majelis Ta’lim Raudhatul Jannah untuk menghilangkan kepercayaan masyarakat pada Takhayul. Fokus Penelitian ini adalah Peran Majelis Ta’lim Raudhatul Jannah dalam Pendidikan Akidah pada Ibu Rumah Tangga Desa Kalinilam Kecamatan Delta Pawan Kabupaten Ketapang dan Tujuan penelitian ini yaitu 1) Untuk mengetahui Akidah Ibu Rumah Tangga pada Majelis Ta’lim Raudhatu lJannah Desa Kalinilam Kecamatan Delta Pawan Kabupaten Ketapang 2) Untuk mengetahui Pelaksanaan Majelis Ta’lim Raudhatul Janah dalam Pendidikan Akidah pada Ibu Rumah Tangga Desa Kalinilam Kecamatan Delta Pawan Kabupaten Ketapang 3) Untuk mengetahui Peran Majelis Ta’lim Raudhatul Janah dalam Pendidikan Akidah pada Ibu Rumah Tangga Desa Kalinilam Kecamatan Delta Pawan Kabupaten Ketapang. Penelitian ini termasuk penelitian kualitatif dengan jenis penelitian Studi Kasus. Sumber penelitian yang digunakan yaitu sumber primer Ustaz Ahamad Sohib, Jamaah, pengurus Majelis Ta’lim, pengurus Desa Kalinilam dan sumber sekunder buku, E-Book. Teknik yang digunakan untuk mengumpulkan data adalah wawancara, observasi, dan dokumentasi. Hasil penelitian ini menyimpulkan bahwa 1) Akidah Ibu Rumah Tangga Pada Majelis Ta’lim Raudhatul Jannah terhadap Takhayul seperti Gelang Kekopak, Bangkit, Hantu Jaring, dan Buah Kundur yang telah diyakini sebelumnya kini mulai ditinggalkan, 2) Pelaksanaan Majelis Ta’lim Raudhatul Jannah diawali dengan mengucapkan salam, membaca Surah Yasin, membaca Qasidah Burdah, Membaca Shalawat Tibbil Qulub, Materi, dan ditutup dengan Do’a dilaksanakan setiap seminggu sekali pada malam Jumat, 3) Peran Majelis Ta’lim Raudhatul Jannah dalam Pendidikan Akidah yakni sebagai pusat pembinaan Akidah pada Ibu Rumah Tangga serta perubahan yang mengarah kepada hal positif seperti perubahan pola pikir, mengedepankan rasa persatuan dan kesatuan, dan meningkatkan tali silaturahmi. en_US
dc.language.iso id en_US
dc.publisher IAIN PONTIANAK en_US
dc.subject Majelis Ta’lim en_US
dc.subject Akidah en_US
dc.subject Ibu Rumah Tangga en_US
dc.title PERAN MAJELIS TA’LIM RAUDHATUL JANNAH DALAM PENDIDIKAN AKIDAH PADA IBU RUMAH TANGGA DESA KALINILAM KECAMATAN DELTA PAWAN KABUPATEN KETAPANG en_US
dc.type Skripsi en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search


Advanced Search

Browse

My Account