Meningkatkan Hasil Belajar Peserta Didik Dengan Memanfaatkan Lingkungan Alam Sebagai Sumber Belajar Pada Tema Daerah Tempat Tinggalku Kelas IV SDN 20 Pontianak: Jurusan Pendidikan Guru Madrasah lbtidaiyah Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan Institut Agama Islam Negeri Pontianak 2019 M'l440 H

Show simple item record

dc.contributor.author Aini, Nurul
dc.date.accessioned 2021-03-22T01:38:49Z
dc.date.available 2021-03-22T01:38:49Z
dc.date.issued 2019-12-31
dc.identifier.uri http://digilib.iainptk.ac.id/xmlui/handle/123456789/76
dc.description.abstract Penelitian ini dilatar belakangi bahwa hasil belajar rendah dalam proses pembelajaran guru hanya menggunakan sumber belajar buku ajar sehingga hal ini mempengaruhi hasil belajar peserta didik dalarr proses pembelajaran sebagaimana data avval yang peneliti temukan yaitu dari 25 peserta didik hanya 38% yang mendapatkan nilai di atas rata-rata 70. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas yang terdiri dan beberapa tahap yakni: tahap perencanaan, tahap pelaksanaan, tahap pengamatan, tahap refleksi dan tahap tindak lanjut. Adapun bentuk penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Sumber data dalam penelitian ini adalah: peserta didik dan guru kelas IV B. Pelaksanaan pengumpulan data dalam teknik observasi langsung dan teknik pengukuran. Kemudian data dianalisis dengan cara kuantitatif. Hasil penelitian ini dapat menyimpulkan: 1 ). Hasil belajar peserta didik sebelum memanfaatkan lingkungan alam sebagai sumber belajar pada tema daerah tempat tinggalku kelas IV SDN 20 Pontianak hanya memperoleh rata-rata 24.8 belum memenuhi KKM yaitu 70.00. Perolehan hasil tersebut dikarenakan guru tidak menggunakan sumber belajar yang dapat membuat peserta didik semakin bersemangat dalam belajar dan lebih ceria. 2). Meningkatkan hasil belajar peserta didik dengan memanfaatkan lingkungan alam sebagai sumber belajar pada tema daerah tempat tinggalku kelas IV SDN 20 Pontianak pada siklus I memperoleh rata-rata 76 dan pada siklus II memperoleh rata-rata 92.8 dan 3). Terdapat peningkatkan hasil belajar peserta didik dengan memanfaatkan lingkungan alam sebagai sumber belajar pada tema daerah tempat tinggalku kelas IV SDN 20 Pontianak terdapat peningkatan hasil belajar dari siklus I hingga siklus II sebesar 16.8. Kata Kunci : Hasil Belajar, Lingkungan Alam, Pembelajaran Tematik en_US
dc.language.iso Indonesia id
dc.publisher IAIN PONTIANAK en_US
dc.subject Hasil Belajar en_US
dc.subject Lingkungan Alam id
dc.subject Pembelajaran Tematik id
dc.title Meningkatkan Hasil Belajar Peserta Didik Dengan Memanfaatkan Lingkungan Alam Sebagai Sumber Belajar Pada Tema Daerah Tempat Tinggalku Kelas IV SDN 20 Pontianak: Jurusan Pendidikan Guru Madrasah lbtidaiyah Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan Institut Agama Islam Negeri Pontianak 2019 M'l440 H en_US
dc.type Skripsi en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search


Advanced Search

Browse

My Account